Cara mengubah tempat penginstalan aplikasi (APK)

 


Trik ini work di aplikasi yang akan diinstal saja, aplikasi yg sudah terinstall tidak bisa diubah kecuali kalau dipindahkan menggunakan Link2SD atau sejenisnya.

Syarat:

1. Root
2. Sudah terinstall busybox
Cara cek busybox / root bisa menggunakan aplikasi Root checker https://play.google.com/store/apps/details?id=burrows.apps.rootchecker

Caranya:

1. Download & Install App terminal emulator di playstore (https://play.google.com/store/apps/details?id=jackpal.androidterm)
2. ketik: su , tekan enter. Ijinkan akses root
3. ketik: pm set-install-location [nomor] , tekan enter

Untuk mengetahui tempat instalasi Aplikasi (apakah di external / internal / otomatis):

1. Ketik: su , tekan enter
2. Ketik: pm get-install-location , tekan enter

Note:

Utk nomor:
0 : otomatis (standar pabrik)
1. internal
2. external

Misal kalau ingin ngrubah ke external:

ketik : pm set-install-location 2 , tekan enter.

Lalu restart.

Tidak semua app work jika diinstall di external, contoh: aplikasi launcher, tema, and bbrp app socmed. Trik ini berlaku untuk semua perangkat android & ROM.

DO AT YOUR OWN RISK!
Previous
Next Post »
Thanks for your comment